Sebagaimana diketahui, saat ini Sandiaga Uno merupakan cawagub yang sedang bertarung di putaran kedua Pilkada DKI. Sandi yang berpasangan dengan Anies Baswedan akan bertarung dengan pasangan calon nomor 2, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok)- Djarot Saiful Hidayat.
(Fajar/JPG/PE)