100 Bendahara Sekolah Ikuti Diklat Teknis

  • Whatsapp
00-FOTO A online

PALU EKSPRES, PALU– Gubernur Sulawesi Tengah yang diwakili Asisten Administrasi Umum dan Organisasi, Mulyono, SE, Ak, MM secara resmi membuka Diklat Teknis Bendahara Sekolah SMA dan SMK kabupaten kota se-Sulawesi Tengah tahun 2018 bertempat di Aula Palu Golden Hotel, Senin, 06 Agustus 2018.

Gubernur memberi apresiasi atas terselenggaranya Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Bendahara untuk SMA/SMK se Provinsi Sulawesi Tengah.

(humas)

Pos terkait