Pada kegiatan itu, Bupati Donggala selaku ketua koodinator wilayah Sulawesi Tengah menyempatkan diri mengunjungi stan pameran Kabupaten Donggala. Ia juga menghadiri rapat dewan pengurus Apkasi dengan agenda pergantian antar waktu ( PAW ) Ketua Umum sekaligus halal bil halal 1440 H. (mg6/palu ekspres)