Walikota Palu Ajak Masyarakat Bertanggung Jawab Jaga Kebersihan Kota Palu

  • Whatsapp
Wali Kota Palu, H Hadianto Rasyid,memimpin rapat Sosialisasi Adipura Percepatan Menuju Palu Adipura 2023./Foto: Humas Pemkot Palu

“Selain itu sebagai salah satu cara kita para pamong memotivasi masyarakat untuk menjaga lingkungan, minimal buang sampah pada tempatnya. Maka dari itu, saya mengajak agar masyarakat mempersiapkan diri untuk mewujudkan kota palu meraih adipura di tahun 2023 mendatang,” pinta Hadi.

Seraya menambahkan bahwa secara khusus koordinator pengawasan terhadap Adipura dipercayakan kepada Sekda Kota Palu. Selain itu para kepala OPD membantu semua kelurahan yakni membantu antara 1 atau 2 kelurahan.

Bacaan Lainnya

Hadir mendampingi Sekda Kota Palu Irmayanti, Kepala Bappeda Kota Palu, Arfan, serta pejabat terkait lainnya. Hadir pula Direktur RSUD Undata drg Herry Mulyadi yang masuk dalam bagian tim Adipura, sejumlah kepala OPD, camat dan lurah, tim PKK dan stakeholder terkait lainnya.(aaa/PaluEkspres)

Pos terkait