Sementara itu, ketika disinggung terkait banyaknya dukungan dari santri Madura ke Prabowo-Sandiaga, La Nyalla mengungkapkan bila mereka bukanlah rakyat asli Madura. “Lihat satu pesantren, itu kan alumni ya, kemudian santrinya, dan bukan rakyat sekitarnya. Ini kan drop-drop an dari luar (Madura), kita kan tidak tahu,” pungkasnya.
(igm/jpc)